Cara Memasukan Kode HTML ke Blog atau Cara Memasukan Script HTML ke Dalam Postingan
Cara Memasukan Kode HTML ke Blog - Agar kode HTML muncul di Postingan. Coba anda bandingkan posting saya yang ini merubah posisi judul posting menjadi didepan title blog dan yang ini membuat facebook fan page like. pada posting mengenai posisi judul posting saya memasukan kode html menggunakan capture gambar cara ini saya pilih karena paling sederhana ( cuma alasan, padahal sebetulnya saat itu saya kesulitan memasukan kode html ke dalam postingan :-p). Belakangan saya coba cari referensi agar kode html tampil di postingan.
Saya sudah coba menggunakan trik <code></code> berdasar sebuah referensi, caranya dengan memasukan kode html ke dalam tag tersebut. tapi masih belum berhasil, berdasar referensi yang lain coba masukan tags tersebut di dalam tag <pre></pre> menjadi <pre><code>kode html</code></pre> juga masih belum berhasil. dan dari sebuah blog saya mendapatkan solusi berikut tool dukungannya anda bisa mencoba tool html encoder dari http://htmlentities.net.
tool tersebut mengkonversi simbol :
Simbol | Konversi |
---|---|
< | < |
> | > |
" | " |
' | ' |
& | & |
Contoh :
<p>Dani Sukma itu nama Saya</p> (kode paragrap html)
<p>Dani Sukma itu nama Saya</p> (setelah dikonversi)
Html Encoder
Demikian Posting Cara Memasukan Kode Html ke Blog atau Postingan semoga dapat bermanfaat
Posting Terkait :
Import dan Export Bookmark Browser
Cara Mendaftar Google Adsense
No comments:
Post a Comment